7 Resep untuk Kecantikan Mahkota Wanita!
Menjelang hari pernikahan atau pertunangan memang membuat kita harap-harap cemas yah sahabat Naia.. Setelah mengetahui berbagai pilihan diet mulai dari diet sebelum lebaran kemarin, diet Sonoma, diet Coachella, diet lemon sampai dengan tips untuk tampil langsing dalam 5 menit sampai yang paling terbaru adalah diet 1200 kalori menjelang 7 hari pernikahanmu. Setelah penampilan tubuh oke, saatnya…